Stadion Gelora Jambura UNG

Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)
Kota : Gorontalo, Gorontalo
Dibangun : (Renovasi 2009)
Kandang : -
Kapasitas : 3.000 Penonton.
Tipe Stadion : Stadion Sepakbola Lama
Kategori : D

Sejarah Singkat
Stadion Jambura UNG terletak di kota Gorontalo, tepatnya di area kampus UNG (Universitas Negeri Gorontalo). stadion ini sering digunakan saat pertandingan Liga Pelajar antar SMA atau SMP se provinsi Gorontalo. sayang rumput lapangan yang cukup bagus menjadi rusak karna sering dipakai untuk acara-acara kampus ataupun konser-konser band/penyayi. (Info : Iswanto Soewadi, Gorontalo)

Kondisi Sekarang
Tribun : D+
Tempat duduk : D
Fasilitas : E
Rumput : C+
Drainase : D
Penerangan :D
Papan Skor : D
Kondisi : D+

Galeri Photo :

Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)


Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)


Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)


Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)


Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)

Penulis : Liyanfajar ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Stadion Gelora Jambura UNG ini dipublish oleh Liyanfajar pada hari Sabtu, 09 November 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Stadion Gelora Jambura UNG
 

0 komentar:

Posting Komentar

About Me

Pengikut