Stadion Ipot Tapa

Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)
Kabupaten : Bone Bolango, Gorontalo
Dibangun : -
Kandang : -
Kapasitas : 1.000 Penonton
Tipe Stadion : Stadion Sepakbola Lama
Kategori : E

Sejarah Singkat
Stadion ini terletak di Tapa, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo. berdekatan dengan rumahnya Bapak Rahmat Gobel. samapai dengan saat ini stadion yang hanya berkapasitas 1.000 orang ini selalu di pakai untuk turnamen-turnamen antar kampung. bahkan penonton yang datang melebihi kapasitas tribun utama. dari sinilah bibit-bibit pemain-pemain muda gorontalo berkembang. Bukan cuma antar kampung, Stadion ini juga digelar Liga antar Lembaga Permasyarakatan provinsi Gorontalo. (Info : Iswanto Soewadi, Gorontalo)

Kondisi Sekarang
Tribun : E
Tempat Duduk : E
Fasilitas : E
Rumput : D
Drainase : E
Penerangan : -
Papan Skor : D
Kondisi : E

Galeri Photo :

Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)


Photo : Iswanto Soewadi (Gorontalo)

Penulis : Liyanfajar ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Stadion Ipot Tapa ini dipublish oleh Liyanfajar pada hari Sabtu, 09 November 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Stadion Ipot Tapa
 

0 komentar:

Posting Komentar

About Me

Pengikut